PANTI JOMBLO sebelum HALAL "MasBro" (Hikmah Kesendirian tanpa Pacaran)

PANTI JOMBLO sebelum HALAL "MasBro" (Hikmah Kesendirian tanpa Pacaran)
PANTI JOMBLO sebelum HALAL "MasBro" (Hikmah Kesendirian tanpa Pacaran)

Sabtu, 11 Juni 2011

Buku "Sungguh, aku mencintaimu karena Allah."






Assalamu'alaikum...

Sob,...
MasBro mau berbagi informasi buku lagi,
namun kali ini bertema anak muda
Bacaan yang cocok untuk sobat remaja
Moga bermanfaat yach !





♥♥`*•.¸¸.•* (¸.•-------•.¸) `*•.¸¸.•*♥♥
Sungguh, Aku mencintaimu karena Allah
♥♥`*•.¸¸.•* (¸.•-------•.¸) `*•.¸¸.•*♥♥


Cinta memang rasa fitrah setiap manusia.
Ia mewarnai dunia dengan warna cerah dan menebar asa dan bahagia. Namun, mengapa masih ada pertikaian, perselingkuhan, permusuhan, bahkan peperangan di muka bumi ini? Benarkah cinta sudah memudar?
Benarkah cinta itu menyakitkan?

Duhai para pencinta, kembalikanlah hakikat cinta yang sebenarnya!
Tebarkan semerbak rasa fitrah ini di muka dunia. Kelak kita temukan kebahagiaan yang hakiki. Maka, hati dan lisanmu pun ringan berucap,
"Sungguh, aku mencintaimu karena Allah."


Sungguh, Aku mencintaimu karena Allah, mungkin inilah sebuah kata yang terindah yang ingin aku dengar dari seseorang. :)
Karena memang cinta hanya berasal dari Allah. Allah yang maha pengasih dan penyayang menganugerahkan cinta kepada seluruh manusia. Begitu banyak definisi tentang cinta. Cinta kepada anak, orang tua, kekasih, teman dan juga cinta terhadap Sang Maha Pencipta. Karena hanyalah cinta kepada Allah yang merupakan cinta abadi.

Buku ini merupakan kumpulan kisah nyata dan muara curahan hati dari para pencari cinta sejati oleh Pipit Senja dan kawan-kawan. Di dalamnya, ada goresan kepenatan hidup, tetesan air mata, hingga ada gurat senyum kebahagiaan yang terkembang dari para pemburu cinta sejati yang menggugah hati pembacanya karena mereka telah menemukan teka-teki cinta dan kunci kehidupan yang berlandaskan “karena Allah”.


Sungguh, Aku mencintaimu karena Allah.
♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥♥


Judul : Sungguh, Aku mencintaimu karena Allah
Penulis : Pipiet Senja, dkk
Ukuran : 14 x 20 cm
Tebal : viii + 232 hlm
Penerbit : Qultum Media
ISBN : 979-017-156-0
Harga : Rp30.500,-

Share for Page
PANTI JOMBLO sebelum HALAL "MasBro" (Hikmah Kesendirian tanpa Pacaran)
Keep in JOSH (JOmblo Sampai Halal) !!!

with MasBro
Staff KJRI (Kementrian JOmbloSampaiHalal Republik Indonesia)


***INFO PEMESANAN SILAHKAN HUBUNGI
Saudara JOSH kami di QultumMedia

dgn Saudara FULEX
Hp 081 561 279 57
MasBro
Hp 085 227 62 6768

Agar tidak bingung,sms dulu nama Buku dan alamat anda dan tulis SOBAT JOSH!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar